
Inquiry Form
Penetration Testing adalah suatu kegiatan dimana seseorang mencoba mensimulasikan serangan yang bisa dilakukan terhadap jaringan organisasi / perusahaan tertentu untuk menemukan kelemahan yang ada pada sistem jaringan tersebut. Orang yang melakukan kegiatan ini disebut penetration tester (disingkat pentester). Penetration Testing mempunyai standar resmi sebagai acuan dalam pelaksanaannya.
Latar Belakang di perlukannya Pentest Atau Penetration Testing. Perusahaan besar tentu saja telah memiliki tenaga atau karyawan yang handal di bidang IT (ahli dalam pemograman, Jaringan, dan peralatan lainnya.) Perusahaan anda memiliki beberapa cabang di seluruh Indonesia dan semuanya terkoneksi dengan jaringan Piber Optik. Segala sesuatunya terkoneksi dengan server Pusat sehingga data yang di kelola selalu Up to Date.
Namun hal ini tidak menjamin, jika perusahaan menilai dari segi berikut:
Tujuan Penetration Testing diantaranya adalah untuk menentukan dan mengetahui serangan-serangan yang bisa terjadi terhadap kerentanan yang ada pada sistem, mengetahui dampak bisnis yang diakibatkan dari hasil ekpoitasi yang dilakukan oleh penyerang.
Penetration Testing dapat dikatakan merupakan salah satu komponen penting dari Security Audit .
Langkah-langkah dalam Penetration Testing:
Pada dasarnya perusahaan besar sudah memilki tenaga IT yang handal, tetapi untuk menguji kekuatan suatu sistem tentu saja harus di Uji orang lain (idealnya) bukan dari orang dalam sendiri sehingga perusahaan mendapatkan solusi atau gambaran yang baik dari pihak ketiga.
Sumber:
kompasiana.com
julismail.staff.telkomuniversity.ac.id
Inquiry Form